https://sites.google.com/view/httpspeyekkgurih-blogspot-com/halaman-muka
Rempeyek Gurih
Senin, 28 Maret 2022
Minggu, 27 Maret 2022
Rabu, 16 Maret 2022
Resep
RESEP REMPEYEK
Bahan:
- 150 gram tepung beras
- 2 sdm tepung sagu
- 1 kuning telur
- 250 ml santan, dari 1/4 butir kelapa
- 7 lembar daun jeruk, buang tulangnya,
- iris halus 100 gram kacang tanah, belah menjadi 2,
- goreng setengah matang .
Cara membuat:
- haluskan 4 butir bawang merah 2 sung bawang putih 2 sdt ketumbar 2 cm kencur 4 butir kemiri sangrai 1,5 sdt garam .
- Aduk bahan dan bumbu halus, kecuali kacang tanah sampai rata.
- Panaskan minyak goreng, ambil satu sendok sayur adonan. Tambahkan kacang tanah.
- Tuang adonan ke sisi penggorengan cekung. Siram-siram dengan minyak goreng sampai terlepas.
- Goreng sampai matang dan kering. Angkat lalu sajikan.
Selasa, 15 Maret 2022
Langganan:
Postingan (Atom)
Landing page
https://sites.google.com/view/httpspeyekkgurih-blogspot-com/halaman-muka
-
Rempeyek GURIH Kata ini bermakna, makanan berbentuk jiyek yang berarti 'gepeng dan lebar' yang dibuat dengan tambahan bahan dasar r...
-
Tujuan dari didirikannya kegiatan usaha produksi ini adalah : • Untuk mencoba mengembangkan ide, kreativitas dan inovasi. • Memanfaatk...